search

Rabu, 13 Oktober 2010

BISNIS RUMAHAN :)

Tidak membutuhkan ruko yang besar dan alat-alat yang mahal dalam menjalani bisnis ini. “KUE NASTAR” namanya saja sudah tidak asing lagi, bisnis ini biasanya dilakukan oleh para ibu rumah tangga yang mengisi waktu dirumahnya dengan membuat kue nastar.
Dengan menyediakan modal awal Rp 5 juta saja bisnis ini dapat berjalan. Keuntungan terbesar dapat diperoleh pada saat penjualan di bulan ramadhan. Biasanya konsumen memesan kue untuk hari raya idul fitri.

Harga pertoples adalah Rp 25.000 – Rp 35.000 tergantung pada jenis kue yang dipesan. Jadi keuntungan yang didapat perbulan sudah bisa untuk mengembalikan modal awal.

Bisnis rumahan seperti ini adalah bisnis yang sangat efisien karena modal murni untuk membeli bahan-bahan kue dan toples. Tidak ada pengeluaran untuk sewa ruko, karena bisnis dilakukan dirumah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar